Sampahku, Tanggung Jawabku!
“Murid kelas tujuh berpose bangga membawa sampah yang sudah mereka pilah untuk dijadikan barang tepat guna” “Sampahku Tangggung Jawabku”, itulah tema Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang dilaksanakan murid-murid kelas tujuh SMPN 2 Papar saat ini. Proyek P5 ini dilaksanakan dengan sistem harian. Melalui tema tersebut diharapkan murid-murid kelas tujuh memiliki rasa tanggung jawab terhadap […]
Continue Reading