Pasar Jajanan Aeropa. Melestarikan Tradisi, Merencanakan Masa Depan.

Pasar jajanan dalam rangka Dies Natalis SMPN 2 Papar ke-42. ( Doc. Tim Kreatif ) Apakah anda penyuka jajanan? Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia, jajanan berarti kudapan atau penganan yang dijajakan. Jajanan ini dapat berupa makanan atau minuman yang dapat dikonsumsi secara langsung tanpa perlu diolah lebih dulu. Pada hari Kamis, 31 Oktober 2024, di […]

Continue Reading